Beberapa Solusi agar dapat berbahasa inggris
Mungkin banyak dari kita yang tidak dapat mengerti bahasa inggris dengan sempurna karena di sekolah hanya diajarkan buka LKS kerjakan halaman sekian dan kerjakan PR halaman sekian....
1.Mengikuti les bahasa inggris dengan begitu ada guru yang dapat membimbing serta dapat menulis dan membaca dengan benar
2.mendengarkan lagu bahasa inggris kemudian diartikan dengan begitu kita terbiasa mendengarkan bahasa inggris, kalo bisa lagu yang slow jangan terlalu keras agar cepat mengerti
3.menonton tv yang berbahasa inggris agar kita terbiasa dengan bahasa inggris (jangan nonton sinetron aja)
4.sering baca-bacaan inggris dan mengartikannya dengan membuka kamus maka vocab inggris akan bertambah
ga ada yang ga bisa
we can coz habit
2 komentar:
tambahan lagii tempelin nama2 benda yg ada pake bhs inggris..
biasakan sms dengan bahasa inggris..
dan coba bermimpipun dalam bahasa inggris.
heheheh
I think, ya
Posting Komentar